Indonesia merupakan negara maritim dengan wilayah perairannya yang lebih luas daripada wilayah daratannya. Dengan 62% wilayah perairannya, dan sisanya adalah wilayah daratan. Namun tidak sedikit juga masyarakatnya yang mata pencahariannya berada di daratan, contohnya seperti petani, pedagang, dan masih banyak lagi pekerjaan yang dilakukan di daratan.
KEMBALI KE ARTIKEL