Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Film Masha dan Semiotika Saussure

3 November 2015   22:51 Diperbarui: 3 November 2015   23:47 392 1
Dalam teori semiotika Saussurean, sebuah tanda memiliki makna bukan karena hakikat tanda tersebut, melainkan karena direlasikan dengan tanda lainnya. Salah satu bentuk relasi tersebut adalah relasi oposisi. Secara sederhana bisa dikatakan, kata “kaya” bermakna banyak uang karena ada kata “miskin” yang bermakna tidak punya uang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun