Mahasiswa Universitas Negeri Malang Ciptakan Tisu dari Limbah Pelepah Pisang dan Alga
23 April 2024 20:56Diperbarui: 23 April 2024 21:025210
Mahasiswa Universitas Negeri Malang (UM)Â menciptakan inovasi produk tisu dengan memanfaatkan limbah organik pelepah pisang dan alga hijau. Di tangan mahasiswa UM limbah organik pelepah pisang dan alga hijau disulap menjadi sebuah barang yang dibutuhkan oleh masyarakat yaitu tisu.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.