Sobat trader
Analisa Forex, Hari ini GBP/USD secara umum masih bergerak dalam bias bearish menguji area support di 1.55600. Stochastic dan CCI memperlihatkan indikasi jenuh jual di chart 1 jam, dengan sinyal bullish terlihat di stochastic 1 jam. Rencana trading untuk hari ini
masih mencari posisi SELL dengan setidaknya dua alternatif skenario.
KEMBALI KE ARTIKEL