Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Makna Rabu Abu dan Masa Puasa Prapaskah

17 Februari 2021   11:10 Diperbarui: 17 Februari 2021   11:16 1764 2
Pada hari Rabu, 17 Februari 2021, Gereja mulai memasuki Masa Prapaskah yang diawali dengan hari Rabu Abu. Masa Prapaskah ini berlangsung mulai dari Rabu Abu selama 40 hari (tidak termasuk hari Minggu) sampai pada hari Sabtu Sunyi pkl 17.59 menjelang Malam Paskah pada Sabtu, 3 April 2021. Selama 40 hari ini, seluruh umat Kristiani diwajibkan menjalankan puasa dan pantang mengikuti teladan Yesus sendiri yang berpuasa 40 hari sebelum memulai karya-Nya di dunia ini. Umat Kristiani juga diajak untuk merenungkan kisah Paskah yang pertama, yaitu perjalanan bangsa Israel keluar dari tanah Mesir menuju tanah Kanaan Palestina dengan berjalan kaki di padang gurun gersang selama 40 tahun lamanya. Dan yang terpenting adalah umat diajak merenungkan sengsara, wafat, dan kebangkitan Kristus yang menyelamatkan mereka dari dosa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun