Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Menyikapi Putusan MA Pilkada

7 Juli 2024   08:47 Diperbarui: 7 Juli 2024   08:51 18 0
Menyikapi Putusan MA Pilkada Mahkamah tertinggi di Indonesia, Mahkamah Agung (MA),
kembali menjadi sorotan publik dengan putusannya mengenai Pemilihan Kepala Daerah
(Pilkada). Opini masyarakat terhadap batas usia ramai dibincangkan oleh publik serta menuai
beberapa kritik dari masyarakat, selain itu demokrasi dan sistem peradilan di Indonesia, serta hasil pemilu daerah itu sendiri, terpengaruh oleh keputusan ini. Mengingat hal ini, penting
untuk mempertimbangkan bagaimana keputusan tersebut berdampak pada demokrasi dan
bagaimana membuat sistem pemilu daerah lebih kuat di masa depan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun