Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Menghadapi Era Baru Pandemi, Mahasiswa UMM Sosialisasi Keliling di Kecamatan Mejayan, Madiun (Part 1)

25 Juli 2020   13:55 Diperbarui: 25 Juli 2020   13:51 477 0
Pandemi memang masih berlangsung di dunia. Jumlah kasus pun masih terus bertambah sampai sekarang, namun roda kehidupan tetaplah harus berjalan dengan baik. Oleh karena itu, kita harus bersiap dalam menyambut segmen baru di era pandemi ini. Era tersebut adalah yang biasanya kita kenal dengan New Normal atau kini di sebut sebagai Adaptasi Kebiasaan Baru.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun