Bagi yang pernah menonton
Ada Apa Dengan Cinta? dan
Eiffel I'm in Love, tentu akan ingat adegan ciuman Cinta dan Rangga serta Tita dan Adit di Bandara Internasional Soerkarno-Hatta. Mereka berciuman mesra di bandara sebagai tanda cinta yang harus dieskpresikan secara terbuka.
KEMBALI KE ARTIKEL