Ruang publik, menurut Carmona (2008, hlm. 24), dapat diakses oleh siapa pun dan menjamin kebebasan beraktivitas. Ruang publik juga harus tanggap atau mampu memenuhi kebutuhan warga yang terwujud dalam desain fisik dan pengelolaannya.
KEMBALI KE ARTIKEL