Dibalik film animasi 2 Dimensi yang sering kita tonton, ternyata pembuatannya cukup rumit. Apalagi sebelum ditemukannya software editing yang mempermudah pekerjaan. Dahulu animasi 2 Dimensi digambar manual setiap frame / Lembar nya, sehingga sangat sulit. Bayangkan jika animator harus mengambar setidaknya 12 Frame dalam 1 detik, sementara filmnya berdurasi 10 Menit, maka animator harus menggambar setidaknya sebanyak 7200 gambar. Widih...
KEMBALI KE ARTIKEL