Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Melawan Keluhan Hidup

25 Mei 2013   22:01 Diperbarui: 24 Juni 2015   13:01 275 0

Mengeluh adalah sifat manusiawi. Kondisi ini muncul saat psikologis seseorang berada pada titik nadir dalam hidupnya dimana dia akan mengeluarkan pernyataan-pernyataan yang bervariatif. Pernyataan itu bisa berupa tindakan provokatif, emosi dengan intensitas kekuatan yang besar (red: marah) ataupun berupa keluh kesah kepada siapapun dihadapanya, tak terkecuali Sang EmpuNya kehidupan. Banyak hal dan konsekewensi yang dapat muncul dari sikap mengeluh. Ada yang berkonotasi positif namun tak sedikit pula yang bernada negatif. Siapapun pasti pernah mengeluh dan berkeluh kesah tentang kehidupannya. Baik berupa sebuah harapan atau belas doa dari yang mengasihiNya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun