Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

Ramen Otentik Jepang Tersembunyi di Pasar Tradisional Kosambi?

27 Maret 2024   23:35 Diperbarui: 27 Maret 2024   23:38 223 0
Kalian pecinta kuliner jepang? kosambi punya loh ramen otentik yang tempatnya itu tersembunyi di dalam pasar, lokasinya itu di The Hallway Space yang belum banyak diketahui orang orang. “rameninpo” hidden gem ramen enak di tengah pasar dengan lebih dari sepuluh pilihan kuah, selain menjual ramen tempat ini juga menjual banyak menu lainnya seperti udon, ekado, tamago, gyoza, ebifurai, charsiu dan masih banyak lagi. tempat ini cocok untuk ramen lovers dan juga teman teman yang ingin mencoba sensasi baru memakan ramen di tengah pasar, dengan nuansa serba merah dengan dekorasi layaknya restorang jepang membuat tempat ini terasa makin mencolok diantara tempat lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun