Bermain adalah salah satu aktivitas menarik yang menjadi rutinitas anak-anak setiap harinya. Namun, siapa sangka jika kegiatan bermain sangat membantu dalam mendukung perkembangan motorik hingga kecerdasan anak. Untuk mendapatkan manfaat tersebut, peran orang tua dalam memfasilitasi berbagai permainan anak-anak juga sangat penting.Â
KEMBALI KE ARTIKEL