Dalam Islam sunnah merupakan perbuatan yang jika dilakukan akan mendapat pahala, namun jika tidak dilakukan tidak apa-apa alias tidak mendapat dosa. Rasulullah sebagai tauladan dalam melaksanakan ibadah sunnah tentunya memiliki maksud tersendiri untuk melakukan ibadah atau kegiatan tersebut yang tentunya membawa manfaat bagi yang melaksanakan. Ibadah sunnah banyak sekali macamnya seperti sholat sunnah, puasa sunnah, mandi sunnah, termasuk menikah juga termasuk sunnah Rasulullah SAW. Selain itu juga masih banyak lagi macam-macam ibadah sunnah lainnya. Di sini yang akan kita bahas adalah puasa sunnah senin kamis. Banyak sekali manfaat yang bisa diperoleh dari ibadah sunnah satu ini. Selain memberi manfaat bagi kesehatan tubuh, puasa senin kamis juga dapat menyeimbangkan tiga kecerdasan pada pelaksananya, yakni kecerdasan intelektual, kecerdasan emosional, dan kecerdasan spiritual. Berikut akan disampaikan beberapa manfaat puasa senin kamis yang bisa kita pelajari:
KEMBALI KE ARTIKEL