Bagi sebagian besar orang, kalau dengar makanan yang terbayang adalah pasti sesuatu yang enak, mengepul, segar, suasana makan yang enak, bla bla bla, pokoknya yang "maknyus" deh. Tetapi pernahkah kita berpikir lebih "ke belakang". Ke belakang tentang bagaimana bahan dan bumbu makanan itu didapat atau diolah. Tentang bagaimana koki-koki harus berusaha dan berkreatif menampilkan dan menciptakan sesuatu yang berbeda dan enak.
KEMBALI KE ARTIKEL