Globalisasi merupakan hal yang tidak dapat dihindari di era moderen seperti sekarang ini, mustahil bagi kita semua untuk tidak berpartisipasi dalam pengaruh globalisasi karena semua orang akan terkena dampaknya. Globalisasi bergerak sangat cepat karena teknologi sudah mulai berkembang dan banyak orang sudah bisa mengaksesnya, sehingga menyebabkan banyaknya pengaruh luar negri untuk masuk ke dalam negri. Globalisasi dapat berdampak positif dan dapat memberikan banyak keuntungan bagi orang orang ataupun negara negara di dunia ini. Tetapi globalisasi juga dapat berdampak negatif dalam lingkup kecil maupun lingkup besar, salah satu dapak negatif yang dapat dirasakan adalah hilangnya ketertarikan masyarakat dalam negri terhadap budaya negaranya sendiri. Â
KEMBALI KE ARTIKEL