Istilah globalisasi mulai dikenal secara umum sejak tahun 1980an. Globalisasi adalah proses di mana dunia menjadi semakin terhubung satu sama lain, sebagai akibat dari perdagangan dan pertukaran budaya yang meningkat secara besar-besaran. Proses ini mengacu pada meningkatnya integrasi ekonomi di seluruh dunia, terutama melalui pergerakan barang, jasa, dan orang secara lintas batas (cross border).
KEMBALI KE ARTIKEL