Ikan mas adalah komoditi perikanan air tawar, mempunyai nilai ekonomi yang cukup bagus, bila dikembangkan dengan pola budidaya yang ekonomis, banyak cara yang bisa di ikuti dari buku-buku pedoman budidaya yang sudah banyak dijual, tetapi belum ada yang membahas soal kualitas daging ikan mas yang berkualitas ,enak rasa nya, tidak amis dan tidak berbau lumpur, pada tutorial yang saya akan tulis ini ,ingin menjawab beberapa pertanyaan, dan memberikan pola budidaya yang berbeda dengan konsep budidaya kolam tertutup, dimana konsep ini saya kembangkan agar menimalisir masuknya penyakit yang dibawa air masuk, saya harap pengalaman saya ini bisa berdampak positif untuk pembaca kompasianers, syukur bisa jadi usaha yang bisa diandalkan.
KEMBALI KE ARTIKEL