Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

Memandang Alam Sebagai Bagian dari Manusia Vs Memandang Manusia Sebagai Bagian dari Alam

4 Juni 2022   10:38 Diperbarui: 5 Juni 2022   16:51 920 50
Seperti biasanya, pada setiap tanggal 5 Juni, kita memperingari hari Lingkungan Hidup Sedunia. Peringatan ini dimaksudkan untuk meningkatkan kesadaran bersama akan pentingnya mencintai lingkungan hidup. Ulasan kali ini merupakan rangkuman dari liputan hasil wawancara penulis bersama seorang dosen filsafat lingkungan hidup, beberapa waktu lalu.

Bagaimana keadaan alam sekarang, aman-aman atau mengalami penyusutan?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun