Sebelumnya penulis ucapkan selamat bagi seluruh peserta didik yang diterima di perguaruan tinggi negeri melalui jalur tanpa test (SMPTN) yang kita kenal pula sebagai jalur undangan. Bagi peserta didik yang balum berhasil, jangan berlarut larut kecewa, karena masih ada jalur SBMPTN. Oleh karena itu segera persiapkan dengan baik untuk menghadapi UNBK minggu depan dan UTBK yang direncanakan mulai tanggal 13 April 2019.
KEMBALI KE ARTIKEL