Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Sejarah Baru Bangsa Indonesia

13 Oktober 2015   16:46 Diperbarui: 13 Oktober 2015   17:06 119 0
 Saat ini sejarah baru bangsa Indonesia sedang dimulai dengan melakukan Pemilu serentak di seluruh wilayah Indonesia yang jumlahnya ratusan pasang calon akan bertarung memperebutkan suara rakyat. Kita berharap banyak kepada para calon pemimpin, niatkan lah hatimu untuk membangun derahmu demi sebesar2nya kemakmuran rakyat banyak dan hilangkanlah niat di hatimu untuk memperkaya diri. Yakinkan dirimu bahwa kampanye terbaik adalah niat yang tulus untuk memakmurkan rakyat, kampanye dengan menghamburkan uang hanya akan menguras kantongmu sekaligus akan menyengsarakan rakyat yang bakal kau pimpin jika kelak menang dalam pemilu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun