Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Memahami Secara Ringkas Aktualisasi Sosial

25 November 2024   12:12 Diperbarui: 25 November 2024   12:13 34 0
Aktualisasi sosial yaitu tingkatan dimana seseorang percaya bahwa masyarakat memiliki kapasitas untuk tumbuh dan berkembang menjadi lebih baik. Aktualisasi sosial juga merupakan evaluasi atas potensi masyarakat. Hal ini merupakan keyakinan sebagai bagian dari masyarakat, dengan keyakinan bahwa masyarakat memiliki potensi yang sedang dicapai melalui institusi dan warganya. Aktualisasi sosial ini dapat ditunjukkan oleh adanya kepedulian dan kepercayaan bahwa lingkungan sekitar berkembang secara positif, serta berpikir bahwa lingkungan itu sendiri memang memiliki potensi untuk itu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun