"Senam Jantung Sehat yang setiap minggunya dilaksanakan di Lingkungan II Kelurahan Sei Kera Hilir I, Medan Perjuangan, Kota Medan, Sumatera Utara, kini harus semakin terasa manfaatnya. Selain masyarakat merasakan kesehatan yang nyata usai senam, pada hari ini kita telah menyiapkan program Program Pemeriksa Kesehatan Gratis," Ujar Muhammad Ahyar selaku Kepala Lingkungan ini (Minggu, 10/11).
KEMBALI KE ARTIKEL