Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Sistem Ekonomi Campuran

12 November 2020   17:51 Diperbarui: 12 November 2020   18:13 405 1
Setiap Negara menganut sistem perekonomian yang berbeda-beda, tergantung kebijakan, kebutuhan, dan yang terkait di dalamnya. Sistem ekonomi memengaruhi konsep dan kebijakan ekonomi yang diambil oleh suatu Negara agar rakyat makmur dan sejahtera. Ekonomi Campuran adalah suatu badan ekonomi yang di dalamnya terdapat sistem pasar dari alokasi sumber daya dan perdagangan dimana kebijakan pasar bebas jalan berdampingan dengan intervensi dari pemerintah. Hal ini dilakukan supaya pemerintah mampu melindungi rakyat dan mekanisme pasar. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun