Saat ini transaksi non-tunai semakin digandrungi oleh masyarakat, selain tidak perlu membawa uang tunai yang bisa mengelembungkan dompet juga tidak perlu ribet ketika membayarnya belanjaan kita di kasir. Tentu saja transaksi non-tunai ini baik secara debit atau pun memakai kartu kredit serta kartu e-money tidak akan terlaksana jika tidak ada penjual yang menyediakan mesin EDC (Electronic Data Capture).Â
KEMBALI KE ARTIKEL