Baturaja-3 September 2012. Pagi ini sekitar pukul 09.00 WIB Mahasiswa yang berseregamkan Kampus Universitas Baturaja mengadakan aksi unjuk rasa dengan membawa beberapa atribut demo yang bertuliskan tentang keluhan keluhan nya terhadap Pemerintah (terutama presiden), dan juga yang menyerukan Anti Korupsi. Mahasiswa yang berseragamkan orange ini memadati Jalan Utama yang menuju rumah dinas Bupati OKU Bapak
Drs H Yulius Nawawi ini di jaga ketat oleh satuan Polisi dan Polisi Pramong Paja (Pol PP).
KEMBALI KE ARTIKEL