Banda Neira merupakan pulau di Kepulauan Banda, Maluku Tengah. Pulau ini menawarkan keindahan lautan, hamparan pasir, terumbu karang, dan biota laut yang menawan. Pulau ini juga pernah menjadi daerah penghasil rempah pala satu-satunya di dunia sekitar 500 tahun lalu.
KEMBALI KE ARTIKEL