Gedung Indonesia Menggugat, Saksi Bisu Soekarno Menentang Kolonialisme
3 Agustus 2021 14:33Diperbarui: 3 Agustus 2021 20:3252810
Jika Anda pergi ke Bandung, tidak jauh dari Balai Kota, terdapat satu bangunan yang mengandung nilai sejarah. Gedung tersebut dulunya merupakan Landraad, atau pengadilan pada masa kolonialisme Belanda.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.