Kasus 2 pendiri Teman Ahok, Amalia Ayuningtyas dan Richard Saerang, yang ditolak masuk Singapura, diinterogasi, dan kemudian dideportasi kembali ke Indonesia oleh Otoritas Imigrasi Singapura (Immigration & Checkpoints Authority of Singapore/ICA), karena dianggap hendak melakukan kegiatan politik di negera tersebut, sebenarnya bukan suatu kasus yang terlalu luar biasa.
KEMBALI KE ARTIKEL