Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Manusia Memang Dinilai dengan Angka

12 Januari 2017   18:59 Diperbarui: 12 Januari 2017   19:11 160 0
Manusia lekat dengan angka. Umur, tanggal-bulan-tahun kelahiran, tinggi, berat, intelligence quotient (IQ), kepribadian, tekanan darah, ukuran kutang, gaji, isi rekening, ranking, indeks prestasi kumulatif (IPK), followers, subscribers, likes.

  • Usia kepala besar mestinya dekat dengan kebijaksanaan.
  • Bilangan saat lahir, menurut numerologi, bisa mengukur kepribadian.
  • Tinggi dan berat badan menentukan seleksi pekerjaan yang ketat.
  • IQ tinggi, apa kabar moral?
  • Tekanan batin darah sebagai salah satu evaluasi tanda-tanda vital tubuh.
  • Ukuran beha memengaruhi pilihan lelaki.
  • Tinggi rendah gaji jadi bahan pertimbangan jomblowati 'matre' menerima 'tembakan' jomblowan.
  • Upah kurang, demo batal.
  • Isi rekening kurang, kredit pun melayang.
  • Belum masuk ranking elite di kelas, belumlah (dianggap) cerdas.
  • IPK jeblok ngga becus kerja?
  • Pengikut, pelanggan, penggemar banyak di media sosial? Asal jangan obsesif...
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun