Untuk mendapatkan manfaat kedelai yang maksimal, kebiasaan mengkonsumsi  jenis polong-polongan yang kaya akan isoplavon ini, sebaiknya dilakukan sejak awal masa kanak-kanak dan remaja hingga tua. Demikian anjuran DR.Rimbawan, Pakar nutrisi senior Institut Pertanian Bogor dalam sebuah Webinar yang mengusung tema Menebar Kebaikan Lewat Tulisan (21/9).
KEMBALI KE ARTIKEL