Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis

Inovasi kemasan dan pemasaran pada UMKM saminer dan tahu bakso

19 Januari 2025   09:20 Diperbarui: 19 Januari 2025   09:17 17 0
Inovasi Kemasan dan pemasaran pada umkm samiler dan tahu bakso di desa bakalan
[Desa Bakalan, 12 Januari 2025] Dalam rangka program kerja Kuliah Kerja Nyata (KKN), Danang Adi Saputra, seorang mahasiswa dari Fakultas Teknik dengan program studi Teknik Industri di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, melakukan pendampingan kepada pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Desa Bakalan, Kecamatan Gondang, Kabupaten Mojokerto. Dengan fokus pada peningkatan daya saing, Danang dan timnya membantu UMKM yang memproduksi keripik samiler dan tahu bakso untuk mengembangkan inovasi kemasan serta menerapkan strategi pemasaran modern.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun