Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengurai Benang Merah: Keterkaitan antara Tingginya Angka Skizofrenia Berbasis Genetik dengan Kepercayaan terhadap Kejadian Supranatural di Indonesia

6 Juni 2024   19:03 Diperbarui: 6 Juni 2024   19:13 122 1
Skizofrenia adalah suatu bentuk gangguan mental kompleks yang secara spesifik dapat memengaruhi pola pikir, persepsi, dan tindakan seseorang. Kondisi ini seringkali ditandai oleh adanya gejala kognitif yang mencakup berbagai aspek fungsi mental. Gejala kognitif dalam konteks skizofrenia ini meliputi gangguan pemikiran abstrak, keterlambatan dalam memproses suatu informasi yang diperoleh, penurunan daya ingat, dan kesulitan menafsirkan suatu masalah yang kompleks. Penyakit ini ditandai memungkinkan penderitanya untuk mengalami kesulitan dalam membedakan antara fantasi dan realita. Terdapat beberapa gejala dari penyakit ini, yang paling sering terjadi adalah mengalami kecemasan dan halusinasi. Halusinasi merupaka adanya gangguan persepsi yang menyebabkan seseorang mendengar, melihat,  atau merasakan sesuatu yang sebenarnya tidak ada. Beberapa gejala spesifik skizofrenia yang lainnya meliputi adanya kesulitan berbicara, delusi kurangnya motivasi dan emosi yang cenderung tidak stabil. Penyakit  mental ini lebih sering ditemukan di lingkungan masyarakat terbukan dibandingkan dengan di lingkungan rumah sakit. Hal ini dikarenakan dukungan psikososial  dari orang-orang terdekat, serta diiringi dengan konsumsi obat-obatan sangat penting dalam mencegah gangguan skizofrenia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun