Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story Pilihan

Kenapa Musti ke Kota Solo

24 Januari 2015   06:36 Diperbarui: 17 Juni 2015   12:28 246 0

Akhir-akhir ini, Kota Solo banyak dibanjiri wisatawan dari berbagai daerah baik itu domestik maupun mancanegara. Ada beberapa alasan mengapa orang menjadikan Kota Solo sebagai tujuan untuk dikunjungi selain karena Kota Solo merupakan kota budaya dengan beberapa icon serta cagar budaya. Alasan wisatawan mengunjungi Kota Solo antara lain; pertamawisata belanja, disebut demikian karena serbuan pertama dan yang utama dari beberapa orang yang berkunjung ke Kota Solo adalah untuk belanja yang tidak lain tidak bukan adalah belanja batik. Ketika diamati di beberapa titik seperti Pasar Klewer, Beteng Trade Center, Kampung Batik Laweyan dan beberapa gerai batik di Kota Solo setiap akhir pekan tak pernah sepi dari pengunjung untuk berbelaja baik kain batik maupun pakaian batik jadi. Hal ini yang kemudian menjadikan bisnis batik di Kota Solo tidak pernah mati. Tak cukup berbelanja batik, wisatawan juga bisa membeli berbagai kerajianan tangan lainnya yang bisa dijadikan buah tangan seperti replika wayang, blangkon, lurik, atau sekedar pernak-pernik lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun