Awal mula seni teater mendarat di tanah Nusantara dimulai pada Zaman Hindu. Dikutip dari Kumparan, pertunjukkan teater mulanya terlihat dari ritual keagamaan. Seiring berkembangnya zaman, unsur-unsur teater tidak lagi identik dengan ritual keagamaan karena adanya pertunjukkan dengan unsur-unsur tetaer diluar dari upacara agama. Hingga saat ini, seni pertunjukkan yang erat kaitannya dengan spontanitas masih bisa hidup meski dengan setengah napas.
KEMBALI KE ARTIKEL