Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Konstribusi Mahasiswa KKN UM Dalam Kegiatan Membantu Mengajar di TPQ Baitul Mubarok Desa Sumbersekar, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang

6 November 2023   06:42 Diperbarui: 6 November 2023   07:17 81 0
TPQ atau Taman Pendidikan Al-Quran merupakan tempat untuk pembelajaran agama terutama belajar membaca Al-Quran. Saat ini pembelajaran non-formal juga diperlukan untuk menunjang pendidikan. TPQ sangat berperan dalam mendidik dan melahirkan generasi muslim yang paham ilmu agama dan mempu mengimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun