Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pengenalan Computational Thinking di SDN 03 Kebondowo

26 Juli 2023   15:58 Diperbarui: 26 Juli 2023   16:04 267 0
Computational thinking merupakan kemampuan untuk memecahkan masalah dengan pendekatan berpikir dan bertindak sebagaimana ahli komputer. Kemampuan ini memungkinkan kita untuk memahami dan mengembangkan solusi bagi masalah yang kompleks. Solusi tersebut dapat disajikan dalam bentuk yang dapat dipahami oleh manusia, komputer, atau keduanya. Kemampuan computational thinking menjadi bagian penting dalam kemampuan penyelesaian masalah tingkat tinggi yang dibutuhkan manusia di era abad ke-21. Dengan perkembangan era informasi, industri 4.0, dan society 5.0, kemampuan ini menjadi semakin relevan karena keberadaan teknologi seperti Internet of Things (IoT), Big Data, dan Artificial Intelligence.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun