Profesionalisme sebuah pekerjaan memang tak akan pernah mati untuk diperbincangkan. Bak sebuah koin yang harus dapat berdiri tegak di antara dua gambarnya. Tak bisa terlihat ke satu sisi gambar saja. Begitulah sebuah gambaran lembaga profesional kita saat ini, KPU dan BAWASLU. Lembaga yang pastinya berdiri tegak dalam ke profesionalisme nya dalam bekerja untuk terjaminnya pelaksanaan hasil dari pemungutan suara yang sah nantinya di 22 mei 2019.
KEMBALI KE ARTIKEL