Kebermaknaan suatu ilmu akan terasa ketika ilmu itu terasa manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari, seseorang yang mempelajari suatu ilmu dan dia menemukan korelasi antara ilmu yang di pelajarinya dengan beragam permasalahan sehari-hari yang dihadapinya tentu akan merasakan kemanfaatan nyata dari ilmu itu, sehingga dapat di pastikan kesan terhadap ilmu yang dipelajarinya akan sangat berbeda dibandingkan dengan ilmu yang belum memberikan kebermaknaan manfaat dalam kehidupannya.
KEMBALI KE ARTIKEL