Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pesantren Al Ittifaq Ciwidey Sukses dengan Konsep Entrepreneur

14 Mei 2024   11:30 Diperbarui: 14 Mei 2024   11:49 165 0
Mendengar kata pondok pesantren biasanya yang ada di benak kita adalah sebuah lembaga pendidikan non formal untuk mencetak lulusan ahli agama. Santri-santrinya berkutat dengan ngaji dan membahas kitab kuning. Tapi itu model pesantren jadul, kini dengan era digitalisasi dan internetisasi pesantren di tuntut untuk bisa uptodate. Harus memiliki kemampuan untuk berkembang menyesuaikan zaman, kalau tidak akan tertinggal bahkan mati.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun