Dengan banyaknya perhatian yang diberikan pada pentingnya NPK Â dan unsur mikro boron, copper (Cu) dan zinc (Zn) dalam pengelolaan nutrisi kelapa sawit, sulfur (S) sebagian besar diabaikan. Sulfur hampir tidak menjadi masalah di masa lalu, berkat ketersediaan S yang melimpah dari bahan organik tanah yang ada, pupuk organik, letusan gunung berapi, pembakaran hutan dan sisa tanaman.Â
KEMBALI KE ARTIKEL