Ketika seseorang berselawat, sesungguhnya ia sedang membangun koneksi dengan Allah SWT. Demikian seperti yang disampaikan putri sulung Ustaz Yusuf Mansur, Wirda Mansur (17), pada Kajian Islam Bulanan Istiqlal (KIBI) yang digelar PPPA Daarul Qur'an, Ahad (25/8/2019) lalu.
KEMBALI KE ARTIKEL