Penyakit ternak merupakan kondisi menurunnya kesehatan pada hewan ternak yang disebabkan oleh berbagai faktor seperti infeksi oleh bakteri, virus, parasit, jamur, atau gangguan metabolik dan genetik. Penyakit pada ternak dapat berdampak signifikan pada industri peternakan karena menyebabkan turunnya produktivitas ternak dan kerugian ekonomi peternak. Bahkan terdapat zoonosis (penyakit menular dari hewan ke manusia ataupun sebaliknya) yang dapat membahayakan kesehatan manusia.Â
KEMBALI KE ARTIKEL