Batam, Kepulauan Riau, merupakan salah satu kota di Indonesia dengan pendatang terbanyak. Hampir semua suku menetap di pulau yang berbentuk kalajengking tersebut, mulai dari suku Minang, Batak dan Jawa yang memang hobi merantau, hingga suku Sunda yang kata kebanyakan orang lebih betah tinggal di kampung halaman sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL