Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat Pilihan

Psikologi Transpersonal: Solusi dalam Menghadapi Fenomena FOMO pada Masyarakat Modern

25 Mei 2024   18:33 Diperbarui: 25 Mei 2024   18:44 305 1
Hingga saat ini, psikologi terus berkembang dan berinovasi mengikuti alur kehidupan manusia yang dinamis. Seperti ketika aliran psikologi eksperimental lahir pada tahun 1879, pada saat itu masyarakat Jerman sudah melek terhadap sains serta para kaum intelek Jerman sedang berfokus dalam mengkaji fisiologi eksperimental. Hal-hal yang berperan bagi kelahiran psikologi eksperimental tersebut dinamakan sebagai semangat zaman atau lebih lanjut dapat disebut sebagai zeitgeist. Zeitgeist pada dasarnya adalah apa yang menjadi perbincangan publik/tren dalam rentang suatu era tertentu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun