Mohon tunggu...
KOMENTAR
Book Pilihan

Bab 5 Perahu Kertas - Sebatang Pisang Susu

3 Desember 2024   09:49 Diperbarui: 3 Desember 2024   10:44 18 1
Akhirnya, Keenan bertemu dengan Kugy di kampus. Mereka cukup jarang bertemu sehingga sebuah pertemuan merupakan sebuah hal yang berharga baginya. Kugy merasa heran, ia cukup sering lewat dari bangunan fakultas ekonomi, dimana Keenan belajar, namun ia tidak pernah menemukan keenan sekalipun. Akhirnya ia tahu, setelah Keenan mengatakan bahwa ia sangat jarang berada di kampus, ia lebih menikmati waktunya di rumah.

Setelah ngobrol, Kugy mengajak Keenan untuk makan di sebuah tempat yang tidak boleh dilewatkan, warteg Pemadam Kebakaran. Kali ini, Kugy yang akan mentraktir karena itu adalah tempat makan yang murah. Ketika sudah sampai di warteg, mereka mengambil tempat duduk tepat di sebulah susunan pisang susu. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun