Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Bertahan di Masa Sulit

9 Juli 2020   00:27 Diperbarui: 9 Juli 2020   00:17 350 3
Perubahan memang terasa sulit pada awalnya, tapi jika sudah terbiasa akan terasa mudah dan membawa keuntungan bagi kita. Di masa-masa maraknya wabah Corona membuat banyak orang kehilangan pekerjaan, termaksud beberapa rekan kerja saya banyak yang di rumahkan. Kita tidak bisa menyalahkan pihak lain, semua harus memahami keadaan yang memang sulit ini. Bukan hanya kami yang profesinya juru masak banyak yang berprofesi lain pun mengalami hal yang sama. Pertanyaan nya mampuhkan kita bertahan di masa sulit seperti ini?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun