Berbicara mengenai Literasi, banyak sekali data data riset yang menunjukkan posisi Indonesia "agak terbelakang" bila dibandingkan dengan dengan negara negara lain. Sebagai negara besar dan memiliki penduduk terbanyak  ke 4 dunia, minimnya minat membaca sedikit banyak dapat berdampak pada kualitas sumber daya manusianya. SDM yang berkualitas rendah, bisa menimbulkan berbagai problema di masyarakat.
KEMBALI KE ARTIKEL