Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Universitas Al-Azhar Indonesia Melepas Mahasiswa Peserta MBKM

25 Agustus 2023   20:39 Diperbarui: 26 Agustus 2023   19:40 159 1
Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) adalah program yang dicanangkan oleh Kemendikbudristek yang dapat diikuti oleh mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia. Ada 2 jalur yang dapat diikuti yaitu jalur MBKM Kemendikbudristek dan jalur MBKM Mandiri. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun