Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Hidup di Bumi Bukan Berarti Hanya Menumpang dan Merusak

26 Oktober 2023   11:21 Diperbarui: 26 Oktober 2023   11:25 58 0
Menjadi bagian dari alam, sudah merupakan kewajiban seluruh makhluk hidup untuk hidup tentram dan damai. Manusia, merupakan salah satu makhluk ciptaan Tuhan yang paling unggul daripada ciptaan-Nya yang lain diberikan kelebihan dalam berpikir dan bertindak. Secara naluriah alam, kita sebagai manusia memiliki suatu perasaan yang cenderung lebih peka daripada makhluk lainnya. Hidup di dunia yang sangat kaya akan hasil alam yang melimpah ini, menuntut semua makhluk hidup agar bisa bertahan hidup dengan baik dan damai. Dalam kehidupan duniawi sudah sangat berkembang seiring mengikuti arus perubahan zaman. Semua kegiatan makhluk hidup pun juga semakin berkembang. Hingga saking berkembangnya, membuat kehidupan yang seharusnya baik dan damai, harus sedikit melenceng dan menyakitkan. Apa yang dimaksud dari semua ini? Apakah memang seperti ini cerita yang akan dijalani oleh setiap makhluk hidup terutama manusia itu sendiri?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun